News

3 Hidden Gems di Pulau Bintan yang Wajib Dikunjungi

Share

Pulau Bintan banyak sekali menawarkan resor atau hotel-hotel mewah yang luar biasa. Tetapi tidak hanya itu, Pulau Bintan juga memiliki pesona alam yang indah dan beberapa spot hidden gems yang wajib dikunjungi traveler.

Bagi kamu yang sedang di rumah saja dan ingin berpetualang alam dan hunting hidden gems, Pulau Bintan bisa menjadi destinasi liburanmu berikutnya.

Berikut 3 hidden gems di Pulau Bintan yang wajib kamu kunjungi:

  • Gurun Pasir Busung
@ardijmn

Gurun Pasir Busung ini berlokasi di Jl. Raya Busung, Busung, Seri Kuala Lobam, Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau 29152.

Gurun Pasir Busung ini dahulunya merupakan tambang, namun saat ini diubah menjadi bukit pasir indah yang sering dijadikan spot foto para Instagrammer.

  • Pulau Beralas Pasir
@arrymotret

Pulau Beralas Pasir ini kerap disebut juga White Sand Island. Selain melihat keindahan pasir putihnya, traveler juga bisa menikmati pantai atau snorkeling untuk melihat keindahan biota laut. Seru kan?

  • Danau Biru
@nofara21

Danau biru ini sebelumnya adalah area pertambangan galian pasir. Lalu, ketika aktivitas pertambangan berhenti, lubang bekas galian ini terisi air hujan dan secara alami terbentuklah sebuah danau.

Danau biru ini dikelilingi gurun pasir yang luas yang membuat Danau Biru berada di tengah-tengah terlihat seperti oase di daerah yang kering.

Bagaimana? Berniat untuk berkunjung ke 3 destinasi di atas? Jika kamu sudah berkunjung, berikan tanggapan kamu di kolom komentar ya.

Baca artikel lainnya kunjungi Pointsgeek.id

BACA:

Ayundayani Rosadi

Disqus Comments Loading...

Recent Posts

Tukar Poin Bank Jadi GarudaMiles

Garuda Indonesia memiliki program loyalitas GarudaMiles yang bisa digunakan untuk mendapatkan award ticket atau tiket…

3 weeks ago

Perbedaan Pengiriman Same Day dan Instant di Shopee

Shopee memberikan kemudahan untuk kamu memilih pengiriman ketika berbelanja. Belanja online merupakan hal yang menyenangkan untuk banyak…

3 weeks ago

Tukar Dancow Parenting Rewards Jadi Voucher

Dancow memiliki program loyalitas yang memberikan poin untuk ditukarkan menjadi berbagai macam produk, salah satunya…

3 weeks ago

Tukar Reward BCA Jadi Poin Alfagift s/d 31 Jan 2025

Bank BCA memiliki penukaran Reward BCA jadi Poin Alfagift. Kamu bisa menukarkan Rp10.000 Reward BCA…

3 weeks ago

Kebersihan Kabin Pesawat yang Diberikan Singapore Airlines

Dalam penerbangan kebersihan kabin pesawat merupakan hal utama dalam menjaga kesehatan di masa ini. Namun,…

3 weeks ago

Cara Dapat Gratis Pembatalan Tiket Cathay Pacific

Cathay Pacific memiliki layanan yang membuat penumpang menjadi lebih nyaman untuk mengatur waktu keberangkatan pesawat…

3 weeks ago