Apps

Ikut Challenge Grab, Bonus 8.000 Poin GrabRewards

Share

Grab memberikan kamu Challenge atau tantangan untuk yang ingin mendapatkan bonus GrabRewards sebesar 8.000 poin.

Untuk mengikutinya caranya sangat mudah, kamu hanya perlu melakukan beberapa cara di bawah ini:

  • 20x naik GrabBike atau GrabCar dengan OVO.
  • 8x pesan GrabFood dengan minimum transaksi Rp40 ribu.
  • 2x bayar tagihan atau beli pulsa pakai OVO.

Untuk mengikuti ini kamu hanya diberikan waktu sekitar 1 bulan untuk menyelesaikan tantangan ini.

Dengan 8.000 GrabRewards kamu bisa menukarkannya menjadi berbagai penawaran dari Grab, salah satunya adalah jadi pulsa telepon, atau token listrik.

Selain itu, kamu juga bisa mukarkannya jadi poin untuk menginap di Hotel Accor dengan ALL Accor Live Limitless.

Ada syarat dan ketentuan yang berlaku untuk mendapatkan 8.000 poin GrabRewards, yaitu:

  • Challenge atau tantangan ini berbeda-beda untuk setiap pengguna Grab, dan terbatas untuk kamu yang hanya mendapatkan tantangan ini di aplikasi Grab.
  • Challenge berlaku sampai dengan 10 Februari 2020.
  • Hanya berlaku ketika bertransaksi di Indonesia.
  • 8.000 poin GrabRewards akan diberikan untuk pengguna yang berhasil menyelesaikan tantangan.
  • Bonus poin akan diberikan maksimal 7 hari kerja, dan akan secara otomatis masuk ke akun pengguna.
  • Tantangan hanya berlaku untuk GrabBike, GrabCar, GrabFood, beli pulsa dan tagihan.
  • Untuk syarat dan ketentuan lainnya kamu bisa lihat di aplikasi Grab.

BACA:

(*)

Irfan Laskito

Editor

Disqus Comments Loading...

Recent Posts

Tukar Poin Bank Jadi GarudaMiles

Garuda Indonesia memiliki program loyalitas GarudaMiles yang bisa digunakan untuk mendapatkan award ticket atau tiket…

4 weeks ago

Perbedaan Pengiriman Same Day dan Instant di Shopee

Shopee memberikan kemudahan untuk kamu memilih pengiriman ketika berbelanja. Belanja online merupakan hal yang menyenangkan untuk banyak…

4 weeks ago

Tukar Dancow Parenting Rewards Jadi Voucher

Dancow memiliki program loyalitas yang memberikan poin untuk ditukarkan menjadi berbagai macam produk, salah satunya…

4 weeks ago

Tukar Reward BCA Jadi Poin Alfagift s/d 31 Jan 2025

Bank BCA memiliki penukaran Reward BCA jadi Poin Alfagift. Kamu bisa menukarkan Rp10.000 Reward BCA…

4 weeks ago

Kebersihan Kabin Pesawat yang Diberikan Singapore Airlines

Dalam penerbangan kebersihan kabin pesawat merupakan hal utama dalam menjaga kesehatan di masa ini. Namun,…

4 weeks ago

Cara Dapat Gratis Pembatalan Tiket Cathay Pacific

Cathay Pacific memiliki layanan yang membuat penumpang menjadi lebih nyaman untuk mengatur waktu keberangkatan pesawat…

4 weeks ago