Shop & Dine

Daftar ‘Klub Bunda SGM’ Bonus 1.000 Poin

Share

Klub Bunda SGM adalah loyalty program atau program loyalitas untuk pelanggan setia dari susu SGM Eksplor, SGM Bunda, dan SGM Soya.

Dengan Klub Bunda SGM, kamu bisa mendapatkan poin dan menukarkannya jadi berbagai macam produk atau hadiah. Sebelum mendapatkan hadiah tersebut, yuk simak cara daftarnya.

Cara Daftar

Melalui Website

  • Mencari menu “daftar” pada halaman www.generasimaju.co.id
  • Lengkapi data diri berupa:
    • Nama pendaftar
    • No. ponsel pendaftar
    • Kota domisili pendaftar
    • Nama anak pendaftar,
    • Tanggal lahir anak pendaftar
    • Menentukan kata kunci (password) yang diinginkan
    • Pendaftar juga harus menyetujui syarat dan ketentuan yang berlaku

Melalui SMS

Kirim SMS ke 2000 dengan format

  • SGM <spasi>DAFTAR#nomor HP#nama sesuai ktp#tanggal lahir anak (DD/MM/YYYY)#nama kota domisili
  • Contoh: SGM DAFTAR#08123456789#Dewi Ayu#04/12/2016#Jakarta Selatan

Setelah mendaftar, kamu bisa mendapatkan berbagai macam keuntungan sebagai anggota dari Klub Bunda SGM, berikut daftarnya:

  • Dapatkan bonus 500 poin saat Bunda mendaftar sebagai member Klub Bunda SGM.
  • Lengkapi data profil Bunda dan dapatkan tambahan bonus 1.000 poin.
  • Beli produk SGM Eksplor dan/atau SGM Bunda, kumpulkan poin dan tukar dengan hadiah menarik.

Setelah itu, kamu bisa mendapatkan poin dari produk SGM Eksplor, SGM Bunda, dan SGM Soya. Berikut list daftar poin yang bisa didapatkan.

Setelah mendapatkan poin, kamu bisa menukarkannya menjadi berbagai macam produk seperti Plastisin, Lego, Meja Lipat, Blender, Magic Com, voucher minimarket, pulsa, voucher listrik, dan GoPay.

Cara Penukaran Poin

  • Login dan klik menu “Tukar Poin” dan pilih hadiah pada halaman katalog.
  • Klik tombol “Tukar Poin” yang berada dibawah gambar hadiah
  • Konfirmasi hadiah yang akan Bunda tukarkan sesuai dengan jumlah poin pada laman pop-up yang muncul
  • Hadiah akan dikirimkan ke nomor handphone yang terdaftar di Klub Bunda SGM atau akan dihubungi oleh tim Careline SGM.

Kirim SMS ke 2000 dengan format sebagai berikut:

SGM<spasi>TUKAR#KODE HADIAH

Contoh: SGM TUKAR#M50

Setelah berhasil kamu akan menerima SMS konfirmasi dari Klub Bunda SGM.

BACA:

(*)

Irfan Laskito

Disqus Comments Loading...

Recent Posts

Hemat 100% Bayar Tokopedia dan JD.ID Pakai Citi Rewards Points/Miles

Citibank memiliki penukaran Citi Rewards Points atau Citi Miles jadi potongan langsung transaksi di Tokopedia…

37 mins ago

Cashback 30% Transaksi di Shopee pakai Kartu BCA

BCA memiliki promo yang memberikan cashback untuk transaksi di Shopee menggunakan kartu BCA. Kamu bisa…

56 mins ago

Beli Voucher Gojek Rp10.000 Dapat Diskon Ratusan Ribu

Gojek memiliki promo spesial Waktu Indonesia Belanja (WIB) yang memberikan diskon untuk pembelian voucher diskon…

1 hour ago

Traveloka ‘Halloweats’ Diskon Resto s/d Rp100.000

Traveloka memiliki promo 'Halloweats' yang memberikan diskon untuk pemesanan kamu di restoran pilihan yang ada…

1 hour ago

Di Las Vegas Luna Maya Halu BTS dan Michael Jackson

Di Las Vegas Luna Maya halu BTS dan Michael Jackson? Halunya kayak gimana ya? Melanjutkan…

10 hours ago

Cara Baru Belanja Bersama Cathay ‘Miles Plus Cash’

Cathay dengan senang hati memperkenalkan pengalaman belanja online baru kepada pelanggannya. Cara ini memungkinkan meningkatkan…

19 hours ago